Selamat Datang di Toko Online TSM
bagiberkat.shop?
bagiberkat.shop adalah toko online yang di rancang untuk penjualan dan pembelian pernak-pernik TSM. Tahun Solidaritas Misi Keuskupan Tanjung Selor pada tahun 2024-2025 di pusat di Paroki ST. Yosef Pekerja Juata Tarakan. Untuk mendukung kegiatan-kegiatan TSM maka kami menjual pernak-pernik TSM ( baju, tembler, topi, muc, gantungan kunci, dll) yang keuntungannya 100% untuk mendukung kegiatan tersebut. Maka seluruh umat bisa memiliki pernak-pernik yang ada melalui bagiberkat.shop atau di Toko kami pada hari sabtu dan minggu setelah misa.
